DarkEye

Apa itu DarkEye?

DarkEye adalah solusi keamanan siber yang dirancang untuk melindungi bisnis Anda dari ancaman berbahaya. Dengan fokus pada deteksi, respons, mitigasi, serta pengujian dan pemantauan yang cermat, DarkEye memberikan perlindungan yang kuat dan adaptif.

Lindungi Bisnis Anda dengan DarkEye

Deteksi Dini, Hemat Biaya "Mencegah Lebih Baik daripada Mengobati." Tahukah Anda? Rata-rata kerugian akibat pelanggaran data bisa mencapai $4 juta per insiden. Yang lebih mengkhawatirkan, biasanya dibutuhkan lebih dari 300 hari untuk mendeteksi pencurian data dan intrusi jaringan. Semakin lama terdeteksi, semakin besar risiko dan biaya pemulihan. Amankan bisnis Anda sekarang, cukup dengan satu klik. Pantauan Aset Siber Tanpa Celah "Kenali Aset Anda, Kendalikan Risikonya." Temukan risiko tersembunyi di jaringan Anda dengan pemetaan aset global. Paparan data yang tak terdeteksi menjadi celah empuk bagi peretas. Bertindak sebelum peretas menemukan celah tersebut untuk melindungi bisnis Anda dari ancaman yang tidak terlihat. Intelijen Ancaman Global "Semakin Cepat Tahu, Semakin Kecil Risikonya." Kumpulkan berbagai sumber informasi penting dan ubah menjadi intelijen yang bisa diandalkan. Semakin lama insiden siber dibiarkan, dampaknya akan semakin besar. Respon cepat adalah kunci untuk meminimalisir kerugian, mempercepat pemulihan, dan menekan biaya. Deteksi Intrusi Jaringan Real-Time "Serangan Mungkin Tak Terlihat, Tapi Dampaknya Nyata." Analisis perangkat yang dicurigai untuk memastikan apakah jaringan Anda sudah disusupi. Biasanya, serangan siber baru terasa dampaknya setelah ratusan hari. Deteksi dini mencegah kebocoran data lebih besar dan melindungi sistem dari kerusakan serius.

Kenapa Harus Darkeye?

Deteksi Super Cepat: Temukan ancaman dalam waktu 24 jam. Konsultasi Ahli: Solusi strategis dari tim profesional berpengalaman. Pantauan Global: Lindungi bisnis Anda di mana saja. Perlindungan Total: Dari deteksi intrusi hingga kebocoran data. Profiling: Identifikasi pola serangan siber secara proaktif untuk pencegahan yang lebih efektif.

Related Posts

Contact us to do your new projects

Contact Us

© 2025 PT. Matrix Teknologi Industries.